Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2015

MENIKAH

Kapan nikah? Itu adalah salah 1 pertanyaan yang paling sering aku dengar dalam beberapa waktu terakhir ini. Aduh, siapa sih yang tidak ingin menikah. Memang umurku sudah layak bagi seorang perempuan untuk menikah. Namun di lain hal, aku juga sering mendengar bahwa menikah bukanlah ukuran kesuksesan.. bukanlah perlombaan..  Lalu aku bertanya2 lagi.. terus kenapa banyak orang yang selalu bertanya kapan nikah ? Sepertinya orang yang berusia dewasa seperti aku ini akan sangat berdosa dan memalukan bila tidak segera menikah.. Padahal tergesa-gesa menikah juga bisa menjadi mudharat. Jalan setiap orang untuk menikah pun berbeda-beda. Ada yang semulus jalan tol, ada pula yang harus berjuang jatuh bangun untuk bisa bersanding dengan pujaan hatinya. Terkadang terbersit rasa iri di hatiku pada perempuan yang bisa menikah dengan kekasih hatinya tanpa hambatan yang berarti. Bahkan aku merasa diriku sangat bodoh karena berulang kali melakukan kesalahan yang sama. Dikhianati, dibohongi, dise

UNTUK SAHABAT

Kita tumbuh besar dalam lingkungan yang sama Bersama kalian aku terbiasa berbagi cerita Tentang persahabatan, tentang hidup, tentang rasa Namun kini lama kelamaan kita jadi terpisah Aku di sini, kau jauh disana Memandang foto lama kita menguak seluruh kenangan Aku merindukanmu sahabat Meski kadang kau membuatku kesal Sudah bertahun-tahun kita saling mengenal Tentu rindu adalah hal yang sangat wajar Di sini aku berjuang dengan lingkungan yang asing Orang-orang baru ada di sini Meski mereka baik dan ramah kepadaku Tapi takkan pernah bisa menggantikan posisi kalian Kamu, kamu dan kamu tetap punya tempat khusus di hati ini Tanpamu hidup ini terasa hambar Aku hanya bisa mengikhlaskan rasa ini Rasa ingin berbagi segalanya Sahabat.. Tidakkah kau rindu kepadaku sahabatku? Tak apa bila kau lupa kepadaku Tak apa bila kini kau sudah bahagia dengan teman barumu Kau tetap di hatiku, sahabat Dari jauh aku hanya bisa mendoakanmu Agar kau sehat dan sukses selalu Bahagia deng

PERHATIAN KECILMU

Akhir-akhir ini saat berdua aku jauh lebih sering memperhatikanmu (meski dari dulu juga sudah sering hehe..) ada hal kecil yang jarang kau lakukan saat kita masih di surabaya ataupun madiun. Hal yang sederhana tapi mengena di hatiku hehe.. (lebay) Kamu sering memotong kecil2 makananku yang masih panas seolah kau tahu apa yang aku tak bisa. Sekali.. dua kali.. aku tak menyadari.. namun ketiga kalinya aku jadi merasa sangat kau perhatikan.. makasih sayang.. Kamu memang tau aku susah memegang makanan yg masih panas dan lebih memilih nanti kalau sudah agak dingin baru kupotong kecil2.. tapi kamu mau memotong kecil2 makananku bahkan sebelum kamu sendiri makan.. it's so sweet kak.. Lalu ada lagi.. masih dalam hal makan hehe.. kau juga sering memakan habis makananku yang tak kuhabiskan.. aku senang melihatmu makan banyak.. Tapi kau juga tak jarang memaksaku menghabiskannya.. Adil sih hehe.. Kau tahu? Katanya itu adalah salah 1 tanda kau begitu menyayangiku. Nah aku juga ingat.. (seka

TULISAN PERTAMA DI THN 2015

Belum banyak yg kualami di hari pertama di 2015 ini. Selain aq tahajud, sahur pagi tadi. Lalu habis subuh menikmati tidur lagi. Bangun jam 7 siap2 mau nemenin kakakku sayang survei. Eh ternyata tidak jadi. Karena nanti dia capek bolak balik. Ya sudah walo sedikit kecewa aku menghibur diri saja dengan menulis dan memposting foto serta chat dgn teman. Ngomong2 kemaren aku belum sempat menulis ttg kesan di thn 2014. Ya karena aku terlalu capek. Rasanya mata ini udah dibuat liat layar mulu. Kecuali pas tidur dan sholat. Hehe 2014 adalah tahun yg penuh dinamika bagiku. Betapa tidak begitu banyak kejutan di tahun ini tentang kita berdua. Sakitnya berjauhan, rindunya akan pertemuan, bayangan susahnya mencari dan menikmati pekerjaan, hingga pertengkaran dan khilaf mewarnai perjalanan cinta kita. Kelam terus membayangi kita di awal. Hingga titik cerah itu semakin nampak. Kau berhasil mendapat pekerjaan. Berhasil membawa keluargamu ke sini untuk berkenalan dgn keluarga besarku. kita pun